Sabtu, 04 Juni 2011

my diary (2)


 

terkadang aku berpikir sesuatu yang indah tak selamanya akan terus indah ...

dibuatnya sesuatu yang indah tak akan seindah seperti bayangan yang di inginkan ...

melainkan suatu rencana tuhan yang akan di wujudkan ...

berusaha membuat sesuatu menjadi indah tak sesempurna mimpi yang terbayang ...

mengindahkan seseorang adalah sesuatu yang menakjubkan karena sempurna dan keindahannya itu hayalah milik tuhan ...

awan memang indah tapi terkadang tuhan menciptakan sesuatu itu berantonim ...

awan bisa tidak bersahabat tak kala keindahan itu sudah datang terlebih dahulu ...

berkata indah bukan berarti persasaan pun bersama sama menjadi indah ...

mencapai sesuatu yang indah adalah salah satu usaha terindah ...

menjadi seseorang yang indah di mata manusia bukan berarti indah pula di mata tuhan ...

tak perduli dengan keindahan bukan hanya pada diri namun juga pada semua yang ada dan di ciptakan itu adalah sifat yang salah dan tak terindah ...

sesuatu yang indah untuk di lihat akan lebih sempurna ketika dapat di rasakan dengan lebih indah ...

ketika hati merasa indah maka berbagilah keindahan itu pada sesama sesungguhnya tuhan menyukai sesuatu yang indah dan akan menjadi indah untuk selamanya : )



Dengan kerendahan hati , atas nama Tuhan dengan segala keindahannya !!
Bogor, 3 Juni 2011
21 : 30
Mega Adha Asha

1 komentar:

  1. Belajar keindahan berarti belajar membuka hati, belajar merasa dan belajar memberi arti..

    BalasHapus